Senin, 14 Februari 2011

Mesin untuk membuat bakso










Untuk membuat bakso, anda tidak perlu lagi ke pasar untuk menggiling daging, atau menggunakan gilingan yang memakai diesel dengan suara yang bisa menggangu tetangga anda.

Mesin penggiling daging untuk bakso menggunakan dua macam mesin. Yang pertama adalah Mesin Penggiling kasar. Mesin ini digunakan untuk mencincang daging yang sudah dipotong-potong. Yang kedua adalah Mesin Penggiling halus. Mesin ini digunakan supaya daging menjadi halus dan tercampur dengan bumbunya. Di mesin ini daging yang sudah dicincang dicampur dengan bumbu-bumbunya.

Kami menyediakan video demo dan gambar dari mesin ini ketika digunakan.

1 komentar:

  1. Wah suku cadang nya susah, punya saya tidak bisa digunakan kagi, krn gear nya rusak cari kemana mana g ketemu juga, nganggyr deh

    BalasHapus